top of page
Search

Camat Thahir Deng Ngalli Beri Sambutan Kegiatan Kampung Baca Fajar.

  • seputarpnk
  • Dec 23, 2016
  • 1 min read

BERI SAMBUTAN. Camat Panakkukang membuka kegiatan Kampung Baca Fajar di Kelurahan Pandang Kecamatan Panakkukang. Foto (Humas Kecamatan Panakkukang)

SeputarPNK. Minat seseorang terhadap sesuatu adalah kecendrungan hati yang tinggi, gairah atau keinginan seseorang tersebut terhadap sesuatu. Minat baca seseorang dapat dartikan sebagai kecendrungan hati yang tinggi orang tersebut kepada suatu sumber bacaan tertentu. Sedangkan budaya adalah pikiran atau akal budi yang tercermin di dalam hidupnya. Budaya diawali dari sesuatu yang sering atau biasa dilakukan sehingga akhirnya menjadi suatu kebiasaan atau budaya. Budaya baca seseorang adalah suatu sikap dan tindakan atau perbuatan untuk membaca yang dilakukan secara teratur dan berkelanjutan. Seorang yang mempunyai budaya baca adalah bahwa orang tersebut telah terbiasa dalam waktu yang lama di dalam hidupnya selalu menggunakan sebagian waktunya untuk membaca.


"Dengan adanya program pemerintah yang merangkul masyarakat di Lorong-lorong khususnya di Kampung Baca Fajar ini, maka diharapkan timbulnya budaya baca yang tinggi oleh masyarakat khususnya anak-anak". ujar Thahir Deng Ngalli.


Tidak ada yang lebih penting untuk kesuksesan akademik seseorang, selain menjadi pembaca yang baik. Orang tua mengenal anak-anak mereka dengan baik dan dapat menyediakan waktu dan perhatian yang akan membimbing mereka berhasil dalam membaca


 
 
 

Jl. Batua Raya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia

  • facebook

©2016 BY KECAMATAN PANAKKUKANG

bottom of page