top of page
Search

Lurah Masale Temui Tokoh Masyarakat

  • Writer: panakkukang2016
    panakkukang2016
  • Jan 5, 2017
  • 1 min read

Setelah Mutasi yang dilakukan oleh Walikota Makassar, Lurah baru Masale Hj. Maemunah langsung mengadakan pertemuan bersama Lurah Sinrijala (mantan seklur Masale) Ketua ORW/ORT dan LPM se-Kelurahan Masale untuk bersilaturahmi sekaligus melakukan asessment untuk mengetehui kondisi Kelurahan Masale secara utuh. Kamis (5/1)


mantan seklur Masale Syarifuddin juga menghadiri kegiatan tersebut sebagai perpisahan bersama warga selama beliau menjabat di Kelurahan tersebut.


(sp)


 
 
 

Jl. Batua Raya, Kota Makassar, Sulawesi Selatan, Indonesia

  • facebook

©2016 BY KECAMATAN PANAKKUKANG

bottom of page